ETD Digitasi: Recent submissions
Now showing items 141-160 of 10076
-
2020-12-01Thesis
Uang dan Kesenangan Studi Kasus Game RF Online Indonesia
(S1 SOSIOLOGI, 31-12-2018)Studi mengenai game online menjadi menarik ketika budaya para pemainnya menghasilkan fenomena yang tidak biasa. Salah satunya adalah jual beli barang virtual dengan melibatkan transaksi uang yang dilakukan oleh para pemain. ... -
2020-12-01Thesis
Pengaruh Gaya Kepemimpinan Kepala Desa Terhadap Kinerja Aparatur Desa Studi Kasus : Pemerintah Desa Sumberadi Kecamatan Mlati Kabupaten Sleman Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2016
(S1 ILMU PEMERINTAHAN (POLITIK DAN PEMERINTAHAN), 31-12-2018) -
2020-12-01Thesis
Community Development dalam Pengembangan Destinasi Wisata Alam Kali Biru
(S1 ILMU ADMINISTRASI NEGARA (MANAJEMEN DAN KEBIJAKAN PUBLIK), 31-12-2018)Perkembangan destinasi wisata di provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta secara spesifik kabupaten Kulon Progo semakin menarik. Berdasarkan SK Menhutbun Nomor 171/Kpts-II/2000 tentang Penunjukan Hutan di wilayah Provinsi DIY, ... -
2020-12-01Thesis
Analisis Politik Luar Negeri Cina dalam Mewujudkan Belt and Road Initiative melalui Rusia: Perspektif Realisme Neo-klasik
(S1 ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL, 31-12-2018)Belt and Road Initiatives (BRI) diperkenalkan oleh Cina pada tahun 2013 dalam rangka memperkuat konektivitas antarnegara di dunia. Hingga saat ini, Cina gencar mencari dukungan bagi terwujudnya mega proyek tersebut. Misalnya ... -
2020-12-01Thesis
Budaya Keamanan Nasional dan Penanganan Isu Pencari Suaka di Australia pada Masa Tony Abbott 2013-2015
(S1 ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL, 31-12-2018)Salah satu pilar kebijakan luar negeri Australia adalah menjadi warga internasional yang baik, termanifestasikan dengan menandatangani Konvensi HAM dan Pengungsi. Pun begitu, kepentingan ini terbentur dengan kepentingan ... -
2020-12-01Thesis
Intervensi Rusia terhadap Ukraina di Bawah Vladimir Putin: Analisis Pilihan Rasional
(S1 ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL, 31-12-2018)Tulisan ini memuat analisis rasional atas kebijakan Rusia dalam merespon konflik Ukraina. Penelitian dilakukan untuk menemukan alasan yang melatarbelakangi Rusia dalam memilih kebijakan untuk mengintervensi Ukraina, padahal ... -
2020-12-01Thesis
Performance Manajerial TV One dalam Pemberitaan Hasil Pilpres 2014 Korelasi Kekuasaan Aktor Politik dan Lembaga Survei
(S1 ILMU ADMINISTRASI NEGARA (MANAJEMEN DAN KEBIJAKAN PUBLIK), 31-12-2018)Sebagai stasiun televisi bertaraf nasional, TV One memiliki kecenderungan terhadap salah satu pasangan calon presiden dan calon wakil presiden dalam menayangkan berita-berita seputar pemilihan presiden 2014. Selama ... -
2020-12-01Thesis
GAMBAR IDENTITAS SUPERHERO Analisa Semiotika tentang Politik Identitas dalam Marvel Graphic Novel no. 5 X-Men: God Loves, Man Kills
(S1 ILMU PEMERINTAHAN (POLITIK DAN PEMERINTAHAN), 31-12-2018)Komik selama ini dikenal sebagai medium dalam bertutur cerita dan identik dengan cerita dan karakter yang lucu. Padahal sesungguhnya ada banyak komik yang memiliki cerita serius dan mampu menggambarkan fenomena sosial ... -
2020-12-01Thesis
POLITIK TERITORIALISASI DALAM KONFLIK KEPENTINGAN LAHAN GAMBUT DI ERA JOKOWI STUDI KASUS : SEMENANJUNG KAMPAR, RIAU DAN PT RAPP
(S1 ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL, 31-12-2018)Skripsi ini menjelaskan moratorium lahan gambut sebagai politik teritorialisasi, di mana berbagai aktor yang ada bersaing untung mengamankan kepentingannya masing-masing. Moratorium lahan gambut yang didasari oleh PP Nomor ... -
2020-12-01Thesis
Peranan Badan Permusyawaratan Desa Dalam Menjamin Partisipasi Masyarakat
(S1 ILMU PEMERINTAHAN (POLITIK DAN PEMERINTAHAN), 31-12-2018)Kajian ini membahas mengenai peranan Badan Permusyawaratan Desa selaku wakil rakyat di tingkat Desa dalam menjamin partisipasi warga. Dalam hal ini obyek penelitiannya adalah Badan Permusyawaratan Desa Kamal. Penelitian ... -
2020-12-01Thesis
THE SHIFTING CULTURAL TRAUMA IDENTITY IN JAPAN WITHIN THE CASE OF ARTICLE 9 REVISION PLAN
(S1 ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL, 31-12-2018)After the horrible defeat from World War II, Japans surrender marked the end of militarism and imperialism era. In post-war era pacifism was a major idea that embraces by the people of Japan. However, nationalism was ... -
2020-12-01Thesis
Jurnalisme Presisi pada Media Online Studi Kasus Manajemen Redaksional Tirto.id ditinjau dari Jurnalisme Presisi
(S1 ILMU KOMUNIKASI, 31-12-2018)Seiring dengan perkembangan teknologi dan konvergensi media, skema jurnalisme online di Indonesia pun mengalami perkembangan yang pesat. Perkembangan tersebut disertai dengan sejumlah permasalahan dalam praktiknya. Pengutamaan ... -
2020-12-01Thesis
KARANG TARUNA DAN PARTISIPASI PEMUDA DALAM PEMBANGUNAN DESA Kasus Upaya Pemberdayaan Pemuda oleh Pemerintah Desa di Desa Sinduharjo, Kecamatan Ngaglik, Yogyakarta
(S1 ILMU PEMERINTAHAN (POLITIK DAN PEMERINTAHAN), 31-12-2018)Penelitian mengenai pemberdayaan pemuda melalui Karang Taruna ini dilakukan untuk mengetahui bagaimana upaya pemberdayaan pemuda yang dilakukan oleh Pemerintah Desa melalui Lembaga Kemasyarakatan Desa Karang Taruna agar ... -
2020-12-01Thesis
Integrasi Good Forest Governance Dalam Tata Kelola Industri Kelapa Sawit di Tengah Isu Deforestasi di Indonesia
(S1 ILMU PEMERINTAHAN (POLITIK DAN PEMERINTAHAN), 31-12-2018)Era saat ini dengan semakin menguatnya kampanye nagatif tentang deforestasi yang diduga disebabkan oleh industri kelapa sawit telah melahirkan kebijakan baru yang mengubah tata kelola industri kelapa sawit dari era sebelumnya. ... -
2020-12-01Thesis
FAKTOR IDENTITAS DAN PERAN KELOMPOK VOTE LEAVE DALAM BRITISH EXIT
(S1 ILMU HUBUNGAN INTERNASIONAL, 31-12-2018)Penelitian ini berusaha untuk melihat pengaruh dari persepsi identitas dan peran kelompok kampanye Vote Leave terhadap keluarnya Inggris dari Uni Eropa pada referendum 23 Juni 2016. Dengan menggunakan perspektif kontruktivisme ... -
2020-12-01Thesis
MUTUALISME DALAM ILEGALITAS DALAM TATA KELOLA TENAGA KERJA INDONESIA DIBALIK MUDAHNYA TENAGA KERJA INDONESIA BERLALU-LALANG MELINTASI BATAS NEGARA DI BATAM
(S1 ILMU PEMERINTAHAN (POLITIK DAN PEMERINTAHAN), 31-12-2018)Ilegalitas dalam penyelenggaraan pemerintahan sudah lama dikenal, sudah lama diupayakan, namun tidak kunjung teratasi. Studi ini mempertanyakan mengapa tindakan ilegal dalam proses tata kelola ini tidak kunjung teratasi. ... -
2020-12-01Thesis
Ilmu Sosial, Negara, dan Pasar dalam Wacana Kebijakan Pendidikan Tinggi di Indonesia Pasca Reformasi
(S1 ILMU ADMINISTRASI NEGARA (MANAJEMEN DAN KEBIJAKAN PUBLIK), 31-12-2018)Hubungan antara ilmu pengetahuan khususnya ilmu sosial dengan kekuasaan tak dapat dipisahkan. Dalam konteksnya di Indonesia, perkembangan ilmu sosial selalu terlibat dalam dan melibatkan kekuasaan Negara. Hubungan seperti ... -
2020-12-01Thesis
Wacana Jilbab sebagai Busana Muslim pada Perempuan dalam Program Tayangan Televisi Hijab Traveller TRANS TV
(S1 ILMU KOMUNIKASI, 31-12-2018)Terus meluasnya jangkauan jilbab, membuat pergerakan tren fashion jilbab menjadi sangat cepat. Masyarakat tak lagi memposisikan jilbab pada perempuan sebagai ekstremis, melainkan sebuah gaya berpakaian modern. Penelitian ... -
2020-12-01Thesis
Pilihan Media Mahasiswa DKI Jakarta untuk Berinteraksi dengan Pemerintah The Media Choice of College Students in Jakarta to Communicate with Governments
(S1 ILMU KOMUNIKASI, 31-12-2018)Pesatnya perkembangan teknologi mengakibatkan munculnya beragam jenis media komunikasi. Sayangnya, kajian-kajian mengenai pilihan media publik, khususnya dalam komunikasi masyarakat dengan pemerintah masih sangat terbatas. ... -
2020-12-01Thesis
Manajemen Komunikasi Bencana Gunung Kelud 2014 di Kabupaten Kediri
(S1 ILMU KOMUNIKASI, 31-12-2018)Peristiwa Kelud 2014 merupakan salah satu bencana letusan gunung berapi yang mengakibatkan hujan abu hampir di seluruh Pulau Jawa, menyebabkan lalu lintas transportasi udara terputus selama beberapa hari dan berdampak pada ...